Wisata Timur Tengah merupakan wisata yang akan menciptkan sebuah perjalanan dan pengalaman baru dalam traveling di dunia. Banyaknya sejarah yang tercetak di timur tengah, dan kerajaan romawi kuno disini, akan menjadi sebuah objek wisata yang tidak biasa. Karena, selain kamu melihat indahnya bangunan kuno, dan betapa takjubnya tempat tersebut, kamu juga akan mendapatkan sebuah ilmu baru yang belum pernah di ajarkan di sekolah Pan4d.
Selain dari wisata yang indah, di Timur Tengah kamu juga bisa mengunjungi berbagi macam rumah suci bagi seluruh umat di dunia. Seperti ka’bah, Sungai Yordan, dan masih banyak lagi tempat suci yang dapat kamu kunjungi disini. Selain itu, kamu juga dapat berwisata di negara modern layaknya dubai dan Qatar. Timur Tengah terkenal dengan hal spektakuler dan hal tak biasanya. Simak sampai habis 3 Rekomendasi wilayah Timur Tengah yang wajib kamu coba!
Petra, Yordania
Kota Mawar, merupakan julukan yang tepat untuk kota Petra. Kota Petra memiliki pasir yang nyaris berwarna merah. Pada abad ke-4 SM, Petra merupakan Kerajaan Nabatea yang menguasai seluruh wilayah Yordania dan sekitarnya. Petra termasuk kota yang masih kokoh berdiri hingga saat ini. Berbeda dengan kota lainnya, yang sudah mulai runtuh seiring berjalannya waktu. Selain itu, untuk menginjakkan kaki di kota ini, kamu wajib menemun jarak perjalanan hingga 240 Kilometer, dan melewati ngarai sempit untuk dapat sampai di kota ini.
Tak usah khawatir, semua lelah yang kamu rasakan itu akan menjadi sebuah takjub dan senang, karena melihat betapa indahnya kota Petra ini. Selain itu, sepanjang perjalanan kamu akan di perlihatkan dengan fasad bangunan bergaya Romawi – Yunani yang menjulang tinggi di sekeliling tebing.
Tentu dengan melakukan perjalanan itu, kamu akan mendapatkan sebuah pengalaman, dan betapa indahnya kota yang masih berdiri sejak abad ke-4 SM.
Hal Terkait:
Leave a Reply